Siap siap menyambut tahun baru
Udah siap untuk menyambut tahun baru? Aryaduta Bandung udah siap nih bikin seru menjelang libur Natal 2018 dan tahun baru 2019. dengan lokasi hotel yang sangat strategis juga memungkinkan tamu untuk mengunjungi detinasi wisata unggulan yang dapat ditempuh hanya 5 menit dari Aryaduta Bandung.
Yuk ajak keluarga atau pasngan kamu untuk menikmati paket akomodasi bertajuk “Family Holideals” yang tersedia mulai tanggal 23 sampai 26 desember 2018, dengan harga mulai Rp. 2.500.000 nett per kamar untuk paket menginap dua malam atau Rp.1.600.000 Nett perkamar per malam. Harga tersebut udah termasuk sarapan pagi serta makan malam ( hanya tanggal 24 Desember) untuk 2 orang dewasa dan 2 anak berusia di bawah 12 tahun, koneksi internet 24 jam, serta akses masuk ke pusat kebugaran dan kolam renang. Bagi tamu yang memiliki anak, dapat memanfaatkan fasilitas yang tersedia untuk anak – anak di Kids Club, lantai 3.
Khusus tanggal 24 Desember 2018, Taruma Kafe yang terletak di lantai mezzanine akan menghidangkn sajian “Festive Christmas Eve Buffet” dengan harga Rp.299.000 nett per orang.
Tak kalah seru dengan penyambutan Natal 2018, momen pergantian tahun di Aryaduta Bandung, yang menaampilkan acara dengan tema “Hollywood”. Acara akan diisi dengan pertunjukan musik oleh band “Katakita” diarea lobby hotel, penampilan DJ di Taruma Kafe, kids activies, games, doorpize dan masih banyak lagi. udah kebayang kan gimana serunya? gausah bingung bingung lagi deh mau kemana.
paket menginap yang ditawarkan mulai Rp. 2.700.000 nett untuk 2 malam. harga udah termasuk New Year’s Eve Buffet ( hanya tanggal 31 Desember )
untuk Informasi dan reservasi, klik www.aryaduta.com/bandung,
email : reservation.bandung@aryaduta.com atau hubungi +62 22 421 1234